GoodNewsFM Semarang
Web: http://www.949goodnewsfm.com
Streaming: http://www.goodnewsfm.online
Firman, Mazhab dan Hadirat Tuhan
Sekalipun Tuhan sudah menurunkan hukum-hukumNya di gunung Sinai, tidak berarti hukum-hukum itu telah menggantikan pribadiNya. Ia tetap ingin ada di tengah-tengah umatNya. Ini adalah suatu kebenaran yang nyata bahwa sekalipun kita sudah memiliki Firman Tuhan tertulis, kita tetap butuh hadirat dan penyertaan Tuhan. Karena Firman tanpa hadirat Tuhanhanya akan membuat kita cenderung mengikuti mazhab dan […]
Tahun Pembalasan Tuhan
Sering dalam menunggu jawaban Tuhan kita merasa putus asa karena tidak melihat adanya titik terang. Semua seperti masih jauh dari harapan. Sejak kita mengalami masalah kemudian bergumul keadaan sama saja, bahkan cenderung menjadi lebih parah. Kita giat melayani Dia, tetapi mana upah yang dia janjikan ? Atau kita melihat orang-orang percaya yang hidupnya jauh dari […]
Belajar dari Semut
Semut sering diindentifikasikan dengan kerajinan dan kerjasama. Tetapi ternyata dari semut orang percaya bisa belajar lebih banyak dari sekedar ketekunan. Semut bisa mengambil multi role di koloninya. Tidak pernah makanan yang ia temukan disimpan atau dinikmati sendiri. Ia selalu bekerja sama, tidak ada ruang untuk egoisme. Berkat selalu dinikmati bersama dan beban selalu ditanggung bersama.
Paras dan Perawakan
Ketika Samuel diutus untuk mengurapi anak Isai, beberapa kali ia salah menyimpulkan siapa yang dipilih Tuhan dari anak-anak Isai. Dengan jelas Tuhan mengajarnya bahwa Tuhan tidak melihat paras dan perawakan. Paras di kehidupan modern bisa berarti wajah yang dikenal, dihormati, dihargai orang. Perawakan bisa diartikan power yang ada karena kekuatan asset dan harta benda. Tetapi […]
Belajar dari Hagar
Tuhan mengajar Hagar untuk tidak lari dari masalah tetapi berani menghadapi masalah. Dalam pelariannya dari tindasan Sara, ia tidak bisa menjawab pertanyaan malaikat Tuhan akan arah pelariannya. Sama dengan banyak orang percaya yang sering lari dari kenyataan tetapi tidak tahu arah dan tujuan pelariannya. Hadapi masalah dan temukan janji pribadi Tuhan di dalam masalah yang […]
Bosan Mendengar “Bagi Tuhan Tidak Ada Yang Mustahil”
Mungkin sudah ribuan kali kita mendengar Firman bahwa “bagi Tuhan tidak ada yang mustahil”. Tapi bukan itu jawaban yang kita butuhkan. Karena pernyataan ini tidak memberikan petunjuk apapun selain memberi semangat dan harapan. Itu hanya jawaban normatif ketika tidak ada petunjuk atau penyataan Tuhan atas suatu kondisi spesifik yang sedang dihadapi umat Tuhan. Pada kenyataannya […]
Iman Massal Iman Asal-Asalan
Rasul Thomas sering salah dimengerti dan sering dikotbahkan sebagai rasul yang kurang percaya dan kurang iman. Padahal kadang perlu untuk bersikap melihat bukti dulu baru percaya. Apalagi di jaman akhir yang penuh pengajar palsu dan nabi palsu. Sikap hati-hati juga diperlukan agar tidak menjadi korban penipuan. Apa yang dipercaya banyak orang belum tentu benar, sehingga […]
Belajar dari Elia dan Janda Sarfat
Nabi besar bagi bangsa Israel adalah Musa dan Elia. Kehebatan Elia bukanlah pada mujizat-mujizat yang ia lakukan, tetapi pada karakter, sikap hati dan motif pelayanan yang benar. Ia melayani Tuhan yang hidup, menjadi pelayan bukan minta dilayani. Ia tahu kehendak Tuhan dengan pasti sehingga ia memperkatakan apa yang pasti terjadi—bukan pemberi harapan palsu. Walau ia […]